VISI:
Terwujudnya lulusan yang unggul dalam IPTEKS, berprestasi, berakhlak mulia, dan berwasawan lingkungan
MISI:
- Mewujudkan lingkungan pembelajaran yang menyenangkan
- Mewujtkan pembelajaran yang berbasis komputer dan internet untuk menyongsong era teknologi, informasi dan komunikasi
- Mewujudkan prestasi peserta didik sesuai denganpotensi yang dimiliki
- Membudayakan nilai-nilai keagamaan dan kegiatan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaannya dalam bentuk relegius culture di sekolah
- Mewujudkan kedisiplinan warga sekolah dalam menerapkan tata tertib peserta didik
- Membiasakan budaya senyum, sapa, salim, sopan, santun, antar sesama warga sekolah
- Mewujudkan pengembangan kreatifitas peserta didik melalui Pengembangan dan Pendidikan Seni Tradisi (PPST)
- Mewujudkan lingkungan sekolah yang asri, bersih, indah, hijau, sehat dan nyaman, berwawasan adiwiyata.
- Mewujudkan hidup sehat jasmani dan rohani.
Tujuan :
- Melaksanakan lingkungan pembelajaran yang menyenangkan
- Melaksanakan pembelajaran yang berbasis komputer dan internet untuk menyongsong era teknologi, informasi dan komunikasi
- Menciptakan prestasi peserta didik sesuai denganpotensi yang dimiliki
- Menanamkan nilai-nilai keagamaan dan kegiatan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaannya dalam bentuk relegius culture di sekolah
- Melaksanakan kedisiplinan warga sekolah dalam menerapkan tata tertib peserta didik
- Melaksanakan budaya senyum, sapa, salim, sopan, santun, antar sesama warga sekolah
- Melaksanakan pengembangan kreatifitas peserta didik melalui Pengembangan dan Pendidikan Seni Tradisi (PPST)
- Melaksanakan lingkungan sekolah yang asri, bersih, indah, hijau, sehat dan nyaman, berwawasan adiwiyata.
- Menciptakan hidup sehat jasmani dan rohani.